Tuesday, March 22, 2011

Liburan sesuai pengeluaran

      Kalo kalian sedang berlibur atau sedang liburan, saya punya Tips agar kalian dapat berlibur dengan hemat namun tetap seru, mari kita intip Tips dari saya ini!!!

Liburan dirumah

Liburan dirumah adalah liburan paling hemat, dari pada jalan-jalan atau keluar rumah.Karena, dirumah kita bisa baca buku, nonton TV dan lain-lain tanpa mengeluarkan biaya yang besar.Lakuin hobi kalian dirumah, selama hobi kalian itu Positif dan bermanfaat.Liburan dirumah juga salah satu alternatif agar kita lebih akrab dengan keluarga kita sendiri.Beres-beresa kamar yang berantakan itu seru, lho!Karena kalo kamar kita rapi, pasti kita akan lebih betah berada di kamar kita sendiri.Jangan ragu untuk menghias kamarmu sesuka hatimu.Nah, itu contoh dari liburan dirumah.

Bagaimana jika liburan itu dilakukan diluar rumah???Mudah saja caranya, asalakan jangan lupa disesuaikan dengan pengeluaran kita juga, ya.
Nah, ini dia contohnya:

Liburan diluar Rumah

Kalo kalian gak punya kendaraan, berarti kalian perlu ongkos, jangan lupa rencanakan kalian mau pergi kemana dan bersama siapa, jangan lupa sesuaikan dengan uang yang ada dikantong, jangan sampai kekurangan biaya, ya, juga jangan sampai terlalu boros juga.Liburan diluar itu lebih banyak pilihanya dibandingkan dengan liburan di rumah.Kalo perginya menginap, jangan lupa siapkan barang2 yang perlu kamu bawa nanti.Untuk menghemat: Jangan lupa bawa makanan dari rumah, Persiapkan apa yang kamu butuhkan agar tak perlu membeli lagi, bawalah barang2 yang menurutmu penting.

No comments:

Post a Comment

Powered By Blogger
cursor by onehundred-vicless-nights

Please Translate Here